15.04.2023 Views

Kisah Spiritual dua Kota

Para rohaniwan dan para bangsawan dipaksa menyerah kepada kekejaman rakyat yang sudah bangkit naik pitam itu. Kehausan mereka untuk membalas dendam dirangsang oleh kematian raja; dan dia yang mendekritkan kematiannya, segera juga menyusul ke tiang gantungan pembakaran. Suatu pembunuhan umum atas semua yang dicurigai memusuhi Revolusi telah ditetapkan. Penjara-penjara penuh sesak, pada suatu waktu berisi lebih dari dua ratus ribu orang tawanan. Kota-kota kerajaan itu dipenuhi horor. Satu golongan atau kelompok revolusionis melawan golongan atau kelompok lain. Dan Perancis menjadi medan persaingan massa, digoncang oleh kekejaman hawa nafsu mereka. “Di Paris huru-hara dan kerusuhan susul menyusul, dan penduduk terbagi-bagi dalam faksi-faksi, yang tampaknya tidak ada maksud lain selain saling membinasakan atau menyingkirkan.” Dan sebagai tambahan kepada penderitaan umum, bangsa ini menjadi terlibat dalam perang yang berkepanjangan yang paling merusakkan, dengan kekuasaan-kekuasaan besar. “Negara itu hampir-hampir bangkrut. Tentara berteriak karena tunggakan gaji mereka, orang-orang Paris kelaparan, daerah-daerah diporak-porandakan oleh perampok-perampok, dan peradaban hampir dilenyapkan dalam kekacauan dan kebebasan.”

Para rohaniwan dan para bangsawan dipaksa menyerah kepada kekejaman rakyat yang sudah bangkit naik pitam itu. Kehausan mereka untuk membalas dendam dirangsang oleh kematian raja; dan dia yang mendekritkan kematiannya, segera juga menyusul ke tiang gantungan pembakaran. Suatu pembunuhan umum atas semua yang dicurigai memusuhi Revolusi telah ditetapkan. Penjara-penjara penuh sesak, pada suatu waktu berisi lebih dari dua ratus ribu orang tawanan. Kota-kota kerajaan itu dipenuhi horor. Satu golongan atau kelompok revolusionis melawan golongan atau kelompok lain. Dan Perancis menjadi medan persaingan massa, digoncang oleh kekejaman hawa nafsu mereka. “Di Paris huru-hara dan kerusuhan susul menyusul, dan penduduk terbagi-bagi dalam faksi-faksi, yang tampaknya tidak ada maksud lain selain saling membinasakan atau menyingkirkan.” Dan sebagai tambahan kepada penderitaan umum, bangsa ini menjadi terlibat dalam perang yang berkepanjangan yang paling merusakkan, dengan kekuasaan-kekuasaan besar. “Negara itu hampir-hampir bangkrut. Tentara berteriak karena tunggakan gaji mereka, orang-orang Paris kelaparan, daerah-daerah diporak-porandakan oleh perampok-perampok, dan peradaban hampir dilenyapkan dalam kekacauan dan kebebasan.”

SHOW MORE
SHOW LESS

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

<strong>Kisah</strong> <strong>Spiritual</strong> Dua <strong>Kota</strong><br />

Pertentangan yang terjadi antara Roh Kristus dengan roh Setan diperagakan dengan cara<br />

mencolok dalampenerimaan dunia akan Yesus Kristus. Yesus Kristus tidak begitu menarik<br />

perhatian, sebab Ia muncul tanpa kekayaan, kemegahan atau kebesaran duniawi, sehingga orang<br />

Yahudi cenderung menolak Dia. Mereka melihat bahwa Dia memilikikuasa yang lebih dari<br />

sekedar mencukupkan kekurangan keuntungan-keuntungan lahiriah, tetapi kemurnian dan<br />

kesucian Kristus mengundang kebencian kepada-Nya dari orang-orang fasik. Kehidupan-Nya<br />

yang penuh dengan penyangkalan diri dan pengabdian-Nya yang tiada berdosa merupakan<br />

teguran yang terus menerus kepada orang-orang yang sombong dan yang penuh hawa nafsu.<br />

Hal inilah yang membangkitkan permusuhan melawan Anak Allah. Setan dan malaikatmalaikat<br />

jahat bergabung dengan orang-orang jahat. Segenap kekuatan kemurtadan berkomplot<br />

melawan Penghulu kebenaran.<br />

Permusuhan yang sama juga ditunjukkan kepada pengikut-pengikut Kristus sebagaimana<br />

yang ditunjukkan kepada Guru mereka. Siapa saja yang melihat sifat dosa itu menjijikkan, dan<br />

dengan kekuatan dari atas melawan penggodaan, maka dengan pasti akan menimbulkan<br />

kemarahan Setan dan pengikut-pengikutnya. Kebencian kepada prinsip-prinsip murni kebenaran,<br />

dan celaan serta penganiayaan terhadap pendukung-pendukungnya, akan selalu ada selama dosa<br />

dan orang-orang berdosa masih ada. Pengikut-pengikut Kristus dan budak-budak Setan tidak<br />

bisa hidup bersama secara harmonis. Perlawanan terhadap Salib belum berakhir. "Memang<br />

setiap orang yang mau hidup beribadah di dalam Kristus Yesus akan menderita aniaya." (2 Tim.<br />

3:12).<br />

Agen-agen Setan terus bekerja di bawah petunjuknya untuk mendirikan kekuasaannya dan<br />

mendirikan kerajaannya menentang pemerintahan Allah. Sejauh ini mereka berusaha untuk<br />

menipu pengikut-pengikut Kristus, dan menggoda mereka supaya meninggalkan kesetiaannya.<br />

Seperti pemimpin mereka, mereka menanggapi salah dan memutarbalikkan Alkitab untuk<br />

mencapai tujuannya. Sebagaimana Setan berupaya melemparkan celaan kepada Allah,<br />

demikianlah juga agen-agennya berusaha memfitnah dan mengumpat umat Allah. Roh yang<br />

menyebabkan kematian Kristus menggerakkan orang-orang jahat untuk membinasakan<br />

pengikut-pengikut-Nya. Semua ini dibayangkan sebelumnya dalamnubuatan yang pertama,<br />

"Aku akan mengadakan permusuhan antara engkau dan perempuan itu, antara keturunanmu<br />

dengan keturunannya."(Kej. 3:15).<br />

Setan mengumpulkan segenap kekuatannya dan mengerahkan seluruh tenaganya ke medan<br />

pertempuran. Mengapa ia tidak menemui perlawanan yang besar? Mengapa bala tentera Kristus<br />

begitu mengantuk dan acuh tak acuh? Oleh karena mereka mempunyai sedikit hubungan yang<br />

sesungguhnya dengan Kristus; oleh karena mereka kekurangan Roh-Nya. Dosa bagi mereka<br />

bukanlah yang menjijikkan dan kebencian, seperti kepada Guru mereka. Mereka tidak<br />

menghadapinya, seperti Kristus menghadapinya, dengan perlawanan tegas dan menentukan.<br />

Mereka tidak menyadari kejahatan yang begitu luar biasa serta keganasan dosa, dan mereka<br />

dibutakan terhadap tabiat dan kuasa raja kegelapan itu. Hanya sedikit permusuhan melawan<br />

Setan dan pekerjaannya, karena adanya sikap tidak perduli dan masa bodoh mengenai kuasa dan<br />

kebencian Setan, dan hebatnya serta luasnya peperangannya melawan Kristus dan jemaat-Nya.<br />

340

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!