11.07.2015 Views

ensiklopedi nurcholish madjid - Democracy Project

ensiklopedi nurcholish madjid - Democracy Project

ensiklopedi nurcholish madjid - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

Create successful ePaper yourself

Turn your PDF publications into a flip-book with our unique Google optimized e-Paper software.

DEMOCRACY PROJECTkami di sini?.” Karena sedih tidaktertahankan, Ibrahim tidak beranimenjawab dan terus pergi menjauh.Tetapi ketika Hajar bertanya, “Apakahini perintah Tuhan?”, Ibrahimmenjawab, “Ya, ini perintah Tuhan.”Mendengar jawaban itu Hajar kemudiantenang,karena berartiAllah tidak akanmenyia-nyiakannya.Ketika bekalair dalam kantongkulit habis,Hajar pun panik.Sesuai denganintuisi orang yanghidup di padangpasir, Hajar naik ke bukit untukmelihat burung terbang yang merupakanpertanda di sekitarnya adaair, tetapi tidak ada. Hajar punsemakin panik, bolak-balik dariShafa ke Marwa sambil berlari-lari.Dalam keputusasaan, Hajar kembalike anaknya, dan ternyata air memancardari bawah padang pasir.Dengan sendirinya Hajar sangatbergembira tetapi bercampur panik,seolah intuisinya berbicara denganair itu, “Hai kamu jangan kemana-mana, kumpullah, kumpullahdi sini,” karena takut airnyahabis ditelan oleh pasir. Itulahzamzam, berasal dari bahasa Ibrani,yang berarti kumpullah-kumpullah.Di daerah gunung berpasir dengansendirinya air menjadi komoditiyang paling berharga.Dengan air itulah kemudianMakkah tumbuh sedikit demisedikit menjadi kota. Dan Isma‘il,anak Ibrahim orang Babylon danberibu Hajarorang Mesir itu,akhirnya kawindengan orangArab. Dari perkawinanitu,akhirnya melahirkanbangsaQuraisy, yangkemudian menurunkanNabiMuhamad. Inilahyang disebut dengan ArabMusta’ribah, Arab melalui naturalisasi.Tetapi kelompok itulahyang kemudian menjadi pemimpinbangsa Arab.Berdasar atas pemikiran di atas,maka melakukan sa‘i harus dibarengidengan menghayati kecintaanseorang ibu kepada anaknya. Maka,tempat di mana anak dikandungseorang ibu disebut dengan rahîmyang berarti cinta kasih. Sebab tidakada cinta kasih yang lebih murnidaripada cinta kasih seorang ibukepada anaknya. Ini sudah menjadisuatu nilai perikemanusiaan yangluar biasa. Jadi jelas bahwa dalamsa‘i perlu ditanamkan nilai kemanusiaan.Kalau menghendaki2912 Ensiklopedi Nurcholish Madjid

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!