11.07.2015 Views

ensiklopedi nurcholish madjid - Democracy Project

ensiklopedi nurcholish madjid - Democracy Project

ensiklopedi nurcholish madjid - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

DEMOCRACY PROJECTdup—sebagaimana kita ketahui—sudah pasti tidak dapat dijustifikasikanatau dihukumi, karena bersifatruhaniah. Pada tingkatan tertentu,tanpa disadari, takwa juga telahmengajarkan kesabaran kepada kita.Takwa dalam pengertiannyayang lebih luas adalah pengendaliandiri, yang juga sebenarnyaberarti kemampuan menunda kesenanganyang bersifat kekinianatau sesaat demi mendapatkan kebahagiaanyang sesungguhnya,yakni kebahagiaan ruhaniah. Denganbegitu, takwa juga dapatdipahami sebagai sikap berpengharapanterhadap masa depan,yakni mengendalikan diri menundakesenangan duniawi demi kesenanganakhirat yang lebih abadi.Dalam dimensi absolut, takwaadalah kemampuan melepaskan diridari tawanan dirinya, dari belenggukekinian dan kesekarangan, captiveof here and now, yang dapat memperdayamanusia untuk memahamihakikat kediriannya. Ilustrasi takwadalam pengertian yang sesungguhnyaadalah mirip dengan yangdilakukan oleh orang-orang yangberpikiran modern atau mempersiapkanmasa depan dengan menabung.Menabung dalam pengertiantradisional mungkin hanya berupatindakan menyimpan barang atauuang di bawah bantal atau tempattidur. Sikap demikian itu, meskidalam bentuk yang masih tradisional,tetap merupakan sebuahwujud dari upaya mengendalikandiri demi masa depan. Untuk kepentinganmasa depan, dengansendirinya, ia harus mampu menundakesenangan masa kini. Dalammasyarakat modern, ilustrasisikap berorientasi kepada masadepan diwujudkan dengan menabungdi bank-bank yang didalamnya diperkenalkan sistembunga. Dengan demikian, dapatdisimpulkan bahwa sikap menundakesenangan untuk masa yang akandatang adalah sebuah contoh darisikap produktif. Dengan begitu,dimensi takwa juga merupakanlatihan sikap produktif.Pandangan hidup yang benar,sebagaimana dinyatakan sendiridalam Al-Quran, adalah takwa yangharus terus diupayakan agarmenjadi gerakan moral sosial (socialmorality), sehingga takwa yangpada mulanya hanyalah menjadiurusan pribadi, berubah menjadipersoalan masyarakat atau tanggungjawab sosial. Seperti kita ketahui,akhlak—sebagai perwujudan takwa—merupakanpijakan atau pondasibagi berdiri dan tegaknyasuatu bangsa. Yang demikian itusudah dibuktikan, tidak saja berkenaandengan umat Islam, tapijuga umat yang lain, seperti yangterjadi dengan bangsa Romawi,Yunani, India, dan sebagainya yang3246 Ensiklopedi Nurcholish Madjid

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!