11.07.2015 Views

ensiklopedi nurcholish madjid - Democracy Project

ensiklopedi nurcholish madjid - Democracy Project

ensiklopedi nurcholish madjid - Democracy Project

SHOW MORE
SHOW LESS
  • No tags were found...

You also want an ePaper? Increase the reach of your titles

YUMPU automatically turns print PDFs into web optimized ePapers that Google loves.

DEMOCRACY PROJECTditerima baik oleh penduduk setempat.Maka penduduk Syriapuas dengan Muawiyah, Bashrahdengan Ibn Amir (yang di waktudamai giat berdaganguntukmengumpulkankekayaan tetapibertindak cukupadil karena iamenganjurkanorang lain agarberbuat serupapula). Tetapi gubernuryang ditempatkandiMesir (di Kota Fusthath, Kairolama), tidak pernah memuaskanorang-orang setempat, karena dipandangkurang menunjukkanukuran moral yang tinggi (kononsuka minuman keras dan mabuk).Demikian pula Kufah, tidak adakebijakannya yang dapat diterimadi sana, bahkan gubernurnya punditolak orang.‘UTSMANPENGUMPUL AL-QURAN‘Utsman dikenal sebagai amatberjasa menyatukan ejaan penulisanAl-Quran dengan memerintahkanuntuk membakar semua versi ejaanorang lain (sehingga sampai sekarangejaan standar Kitab Suciagama Islam itu disebut ejaan atau“rasm ‘Utsmânî”). Penyatuan ejaanAl-Quran itu amat prinsipil sebagaidasar penyatuan orang-orang ArabMuslim khususnya dan semuaorang Muslimumumnya. Namun,sesungguhnyausaha‘Utsman itu tidakberjalantanpa tantangan.Ibn Mas‘ud,salah seorangahli membacaAl-Quran yangamat terkenaldan disegani, berkedudukan diKufah, sempat menunjukkan perasaantidak suka pada kebijakan‘Utsman. Menurut para ahli, akhirnyaia patuh juga pada keputusanKhalifah, tetapi kejadian itu tetapmeninggalkan bekas, sekalipun akhirnyadapat dinetralisasikan melaluiusaha akomodasi berbagai versibacaan Kitab Suci dalam bentukpengakuan keabsahan “bacaantujuh” (al-qirâ’ât al-sab‘ah).Kebijaksanaan ‘Utsman berkenaandengan Kitab Suci itusungguh patut dipuji. Dan jikaumat Islam sesudah itu menikmatikesatuan penulisan dan pembukuanKitab Sucinya yang tidak adabandingnya dalam sistem kepercayaanatau paham lain mana punjuga, maka sebagian besar keberuntunganitu adalah berkat jasa3568 Ensiklopedi Nurcholish Madjid

Hooray! Your file is uploaded and ready to be published.

Saved successfully!

Ooh no, something went wrong!